Paragon Internship Program (PIP) adalah sebuah program magang di Paragon selama stu semester penuh yang diadakan pada semester ganjil 2021/2022. Pada program ini, peserta magang akan dihadapkan dengan metode belajar “project based learning” untuk memaksimalkan pembelajaran yang didapati.
Keuntungan Mengikuti PIF
- Berdampak lewat mengerjakan proyek rill dari salah satu perusahaan kosmetik terbesar di Indonesia
Bimbingan oleh mentor profesional - Sertifikat kompetensi
- Kesempatan untuk menjadi bagian dari paragon setelah lulus
Syarat Partisipasi
- Mahasiswa aktif semester 5 atau 7 saat semester ganjil tahun ajaran 2021/2022( Juli-Desember 2021)
IPK diatas 3.00 - Memiliki pengalaman organisasi atau kepemimpinan
- Bersedia mengikuti program magang selama 5-6 bulan dan kesepakatan yang telah disetujui bersama
- Dapat melakukan maganhgbaik Work From Home maupun Work From Office
*terdapat kualifikasi khusus yang akan dijelaskan pada setiap kualifikasi rinci di tiap departmen
Baca selengkapnya program tersebut disini