Written by Administrator There are no translations available. Sebanyak 12 sarjana 14 magister dan 3 doktor berhasil diwisuda pada periode April 2011. Syukuran wisudaan (syukwis) April, dilaksanakan pada Jum’at 8 April 2011 bertempat di ruang multimedia 2104. Bertemakan ‘in the outer space’, panitia pelaksana, Kimia angkatan 2009 menghadirkan suasana yang cukup menarik. ‘outer space’ ini diibaratkan sebagai medan di luar dunia kuliah selama ini, yang […]